Resep Cemilan Mudah dan Renyah dengan Crackers dan Keju

Cemilan crackers dengan keju Belcube dan smoke beef ini sangat praktis dan lezat. Dengan waktu pembuatan hanya 5 menit, Anda bisa menikmati camilan bergizi yang cocok untuk santapan ringan kapan saja. Perpaduan rasa gurih dari keju dan smoke beef, ditambah sentuhan manis dari madu, membuat cemilan ini sempurna untuk keluarga.

Bagikan artikel ini:

Waktu Memasak: 5 menit

Bahan-bahan:

  • 10 biskuit crackers sesuai selera
  • 20 cube The Laughing Cow Belcube Cheese
  • 5 lembar smoke beef
  • Madu

Cara Membuat:

  1. Siapkan 2 crackers, 4 cube The Laughing Cow Belcube, 1 lembar smoke beef untuk setiap satu porsi.
  2. Mulailah menumpuk bahan-bahan dimulai dari 1 crackers, kemudian tambahkan Keju Belcube.
  3. Kemudian tumpuk kembali dengan smoke beef, terakhir tutup dengan crackers.
  4. Beri sedikit madu di atasnya. Cemilan crackers yang bergizi siap disantap!

Featured Product for this recipe :

Belcube

Keju The Laughing Cow Belcube

Kreasi Resep Keju

Inspirasi resep masakan simple dan sehat dengan bahan-bahan praktis. Ciptakan momen bahagia bersama si kecil dengan camilan keju favorit ibu Indonesia.

Crostini Salmon merupakan camilan mewah namun mudah dibuat serta cocok untuk makanan pembuka atau snack. Mari coba masak Crostini Salmon ini di rumah dan tambahkan keceriaan dengan The Laughing Cow Original Cheese Spread untuk membuatnya lebih lezat!
Scroll to Top